Antonio Valencia, pemain belakang Manchester United dan pemain asal negara Ekuador ini pada pekan ini membeberkan rencana serta keinginannya terkait masa depannya bersama klub berjulukan Setan Merah tersebut, dimana pemain belakang bagian kanan ini diketahui telah menjadi salah satu pemain andalan Jose Mourinho dalam beberapa laga kontra terakhir setidaknya menyita banyak perhatian dari para media massa setempat serta pengamat sepakbola atas performa dia tampilkan selama berada di lapangan hijau.
Karier Antonio Valencia selama berkarier di Manchester United memang kurang menerima perhatian dari para media di seluruh dunia, sebab sewaktu kepelatihan Louis van Gaal pemain asal Ekuador ini jarang menerima jatah bermain di lapangan lantaran tidak mendapatkan kepercayaan dari sang pelatih serta posisi bermain telah diisikan oleh para pemain-pemain Setan Merah lainnya pada musim itu.
Semenjak kedatangan atau pergantian pelatih yang dijabatkan Jose Mourinho, sontak karier Antonio Valencia menjadi naik daun dan mendapatkan kepercayaan dari sang pelatih untuk terus memperkuat posisi sebagai pemain belakang bagian kanan yang dimana membuatnya pemain Ekuador tersebut telah menjadi salah satu pemain andalan pelatih Mourinho serta klub manchester United. Oleh sebab itu, Antonio Valencia selaku pemain belakang Setan Merah mengatakan bahwa dia mempunyai keinginan untuk bisa terus bertahan di Old Trafford selama tiga ataupun empat musim di depan.
Hal ini dibuktikan dengan pernyataan Antonio Valencia, dimana pemain negara Ekuador ini telah mendapatkan kontrak perpanjangan masa bakti selama dua musim kedepan yang membuatnya dipuji oleh Jose Mourinho sebagai pemain bertahan terbaik di Eropa. Selain itu, Valencia mengaku bahwa dia merasa bahagia telah menerima pujian dari sang pelatih yang ingin membuatnya terus bermain bersama Setan Merah hingga di akhir waktu pensiun.
Saya merasa senang dan bahagia telah mendapatkan pujian dari pelatih Mourinho, tetapi saya tidak pernah percaya bahwa saya adalah seorang pemain terbaik. Disamping itu, saya hanya merasa bahagia bahwa bisa terus bertahan di Manchester United dan bermain untuk klub ini,
Saya sempat khawatir ketika pihak klub mendatang pemain level tertinggi seperti Memphis Depay serta Angel Di Maria beberapa musim yang lalu dan saya merasa khawatir bahwa karier saya di Old Trafford akan berakhir. Saya mulai berpikir apakah saya harus mencari klub baru, tetapi dengan kerja keras saya berHasil Bandar Bola bertahan disini,
Mourinho telah memberikan keyakinan kepada saya untuk terus tinggal di Inggris dan saya tidak bisa mengatakan bahwa saya adalah pemain belakang, tetapi saya hanya menyukai diposisikan sebagai pemain bagian kanan. Saya telah menandatangani kontrak baru dan hal tersebut telah membuktikan kecintaan saya pada klub ini, maka dari itu saya ingin tinggal dan menetap disini dalam jangka waktu yang lama, ucap Valencia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar